Berita, Pendidikan

SMPN 4 Pasar Kemis: Kenakan Baju Adat, Lestarikan Budaya Nusantara

Dalam nuansa kebhinekaan yang penuh sema­ngat, SMPN 4 Pasar Kemis meng­gelar upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional (Har­diknas) 2025 dengan cara yang istimewa. Para peserta upacara, baik siswa maupun guru, tam­pak anggun dan berwarna-warni mengenakan pakaian adat dari berbagai daerah di Indonesia, menampilkan keka­yaan budaya Nusantara yang menjadi identitas bangsa.

Pendidikan

SMPN 4 Pasar Kemis Peringati Hari Konservasi Alam Nasional

SMPN 4 Pasar Kemis memperingati Hari Konservasi Alam Nasio­nal dengan membuat eco­enzim dari bahan tanaman dan juga sampah yang ada di sekitar sekolah. Ecoenzim tersebut, dibuat oleh para siswa untuk nantinya diguna­kan sebagai pupuk organik tanaman dan juga kebutuhan perkebunan yang ada di se­kolah. Karena dengan eco­enzim tanaman bisa lebih sehat dan subur.

Tidak Ada Pos Lagi.

Tidak ada laman yang di load.