KPU Lebak Mulai Terima Logistik Pilkada 2024

KPU Lebak
KOTAK SUARA: Petugas KPU Lebak saat membungkus kotak suara di gudang KPU setempat, Selasa (1/10). (CREDIT: AHMAD FADILAH/BANTEN EKSPRES)

“Setiap TPS akan menerima dua bilik suara untuk kelancaran proses pemungutan suara,” lanjutnya.

Mujib juga menyebutkan, distribusi logistik lainnya akan dilakukan secara bertahap hingga menjelang hari pemilihan, termasuk kotak suara, surat suara, dan alat-alat penunjang lainnya. KPU Kabupaten Lebak berkomitmen memastikan seluruh logistik tiba tepat waktu dan dalam kondisi baik agar pelaksanaan Pilkada 2024 dapat berjalan lancar.

Bacaan Lainnya

BACA JUGA: Tiga Paslon Bupati Lebak Berebut Simpati Warga

“Kami terus berkoordinasi dengan penyedia logistik serta instansi terkait untuk menjamin kelancaran proses distribusi dan penyimpanan logistik yang telah diterima. (fad)

Pos terkait