Ketua DPRD Ajak Anggota Tingkatkan Etos Kerja

Ketua
PODCAST: Ketua DPRD Kabupaten Tangerang Muhamad Amudmenjadi narasumber Podcast DPRD Kabupaten Tangerang, Kamis (21/11/2024).

Diakui Amud, DPRD akan jadi sorotan jika ada hal-hal yang dirasa menjadi perhatian publik. Untuk itu kata dia, sebagai wakil rakyat, anggota DPRD harus merespon dengan cepat setiap dinamika yang terjadi di tengah masyarakat.

BACA JUGA: DPRD Minta Pemkab Laksanakan SE Kemendagri, Penyaluran Bansos Harus Ditunda Setelah Pilkada Serentak

Bacaan Lainnya

“Sebagai anggota DPRD kita harus memahami aspirasi yang berkembang di tengah masyarakat. Dan bagaimana menindaklanjuti aspirasi tersebut,” pungkasnya. (sdh)

Pos terkait