Tahun ini Pemkot Tangsel akan membangun gedung perkantoran di kawasan Cilenggang, Serpong. Gedung tersebut akan menggantikan gedung Bapenda dan Disdukcapil Kota Tangsel yang lama.
SERPONGUTARA,BANTENEKSPRES.CO.ID - Sejumlah kasus perundungan atau bullying terjadi di wilayah Provinisi Banten. Salah Selengkapnya
Berita Terkait
Headlines
Kategori: Kota Tangerang Selatan
Ikuti kabar terkini Kota Tangerang Selatan (Tangsel) hanya di Banten Ekspres: inovasi digital, UMKM, pembangunan, dan kegiatan warganya.
Taman Alun-alun Pamulang Kian Lengkap
Wakil Wali Kota Tangsel Pilar Saga Ichsan meresmikan taman bermain anak-anak di Alun-Alun Pamulang, Rabu (10/1/2024). Taman yang diresmikan adalah upgrade dari taman yang sudah ada sebelumnya.
APK Melanggar Terbanyak di Setu
Ribuan alat peraga kampanye (APK) pemilihan umum (pemilu) telah ditertibkan oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangsel. Penertiban tersebut dilakukan bersama Satpol PP lantaran penyalahi aturan pemasangannya. Dari hasil penertiban kebanyakan APK melanggar di kawasan Setu.
97 Warga Dapat Sertifikat Tanah
Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Tangsel menyerahkan sertipikat pendaftaran tanah sistematis lengkap (PTSL) dan sertipikat aset Pemkot Tangsel 2023 di Aula Blandongan, Balai Kota Tangsel, Selasa (9/1/2024).
Rekam Jejak Calon Pejabat Akan Ditelusuri
Di Kota Tangsel saat ini ada tiga jursi jabatan esleon II yang masih kosong. Yakni, Kepala Dinas Perhubungan (Dishub), Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperindag) dan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (BPKP).
11 Rumah Warga Terancam Dibongkar, Halangi Saluran Air, Jadi Salah Satu Penyebab Banjir
Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie mengaku telah melakukan rapat koordinasi (rakor) dengan pihak terkait terkait penanganan banjir yang terjadi beberapa waktu lalu.
KB Jenis MOP Minim Peminat
Alat kontrasepsi yang tersedia di pasaran jumlahnya beragam. Mulai dari jenis suntik, Intra Uterine Device (IUD), Medis Operatif Wanita (MOW), Metoda Operasi Pria (MOP), implan, kondom dan pil mudah diperoleh. Dari jenis-jenis program KB itu, paling sulit mencari akseptor MOP.
Tak Diterima Semua Lembaga, Alasan Warga Belum Aktiviasi IKD
Tak semua semua lembaga publik baik swasta maupun pemerintah yang menerima indentitas kependudukan digital (IKD).
Harga Komoditas Pangan Merangkak Naik
Saat ini cuaca tidak menentu, kadang panas terik, kadang hujan lebat. Dan, tak jarang membuat beberapa daerah mengalami banjir. Tentunya, faktor cuaca buruk tersebut membuat stok dan hasil panen petani berkurang.
Dua Perumahan Masih Terendam, 50 KK Terdampak, Ketinggian Air Capai 60 Sentimeter
Dua lokasi di Kota Tangsel sampai Senin (8/1/2024) pukul 15.30 WIB masih banjir. Lokasinya berada di Perumahan Orchid Garden 3 Kelurahan Benda Baru, Kecamatan Pamulang dan di Cluster Namara Resident RW 02 Kelurahan Benda Baru, Kecamatan Pamulang.
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.















