Alya Boyong 3 Medali Emas, Kejuaraan Asia Angkat Besi Remaja dan Junior 2025

Alya
3 EMAS: Lifter Indonesia asal Kabupaten Tangerang Alya Maulida Kartika mampu menghasilkan 3 medali emas pada Kejuaraan Asia Angkat Besi Youth and Junior. (Credit: Ist PABSI Banten)

Sementara Ketua Umum KONI Kabupaten Tangerang H. Eka Wi­bayu menyatakan rasa syukur dan bangga atas keberhasilan Alya di Kejuaraan Asia Angkat Besi Youth dan Junior. Ini mem­buktikan tidak ada yang tak mung­kin buat atlet Kabupaten Tange­rang berprestasi di tingkat inter­nasional.

“Prestasi ini jadi langkah awal buat Alya untuk bisa berprestasi lebih baik lagi, karena dia atlet muda yang bisa ditingkatkan ke­mampuannya. Mudah-mudahan kedepan Kabupaten Tangerang bisa punya atlet peraih medali emas Olimmpiade,” tegas Eka.(apw)

Pos terkait